Lady Gaga dan Madonna Berseteru? | MADONNA TIDAK MENGENAL LADY GAGA

PERSETERUAN LADY GAGA DAN MADONNALady Gaga dan Madonna Berseteru? | MADONNA TIDAK MENGENAL LADY GAGA. Lady Gaga ramai dikabarkan terlibat perseteruan dengan Madonna. Namun pelantun 'Papparazi' itu hanya tertawa mendengar kabar tersebut. Dia bersikeras mengatakan Madonna telah memberi pengaruh luar biasa bagi dirinya. Baca juga Mantan Istri Benarkan Masih ML dengan Ustadz Solmed | MANTAN ISTRI USTAD SOLMED BUKA AIB dan Mereka yang Berjaya di American Music Awards 2011 | DAFTAR PEMENANG AMERICAN MUSIC AWARDS 2011

Sejak awal ketenarannya, Lady Gaga menyebut Madonna adalah salah seorang yang memberikan saran kepadanya. Dia juga mengatakan penyanyi yang mendapat julukan 'Ratu Pop' itu termasuk sumber inspirasinya.

Namun, seperti dilansir dari laman Femalefirst, ketegangan antara mereka berdua diduga muncul setelah pernyataan Madonna yang mengejutkan. "Lady siapa?" katanya saat ditanya di premier film terbarunya 'W.E'.

Ucapan Madonna itu seolah menggambarkan bahwa dirinya tak akrab dengan Lady Gaga. Namun ucapan itu segera disanggah oleh Lady Gaga.

"Saya merasa diberkati dapat tumbuh dengan seorang wanita pirang yang kuat. Dia memberi pengaruh yang luar biasa untuk saya.Karenanya aku bisa melakukan apa yang ingin saya lakukan," ujar Gaga.

Penyanyi eksentrik itu juga menuturkan bahwa dia sangat menyukai lagu Madonna. "Tidak ada masalah di antara kami," ujarnya.
VIVAnews

Lady Gaga dan Madonna Berseteru?, MADONNA TIDAK MENGENAL LADY GAGA, Madonna Membawa Pengaruh yang Besar untuk Lady Gaga


Category Article ,

What's on Your Mind...