Home > horoskop > Zodiak 20-27 Juni 2011 - Ramalan bintang minggu ini
Zodiak 20-27 Juni 2011 - Ramalan bintang minggu ini
Posted on Minggu, 19 Juni 2011 by Om Loemod
Zodiak/Ramalan Bintang/Horoskop Mingguan Terbaru Tanggal 20-27 Juni 2011, Cari tahu bagaimana kondisi cinta, keuangan, karier dan kesehatan melalui bintang Anda! Ramalan bintang / horoskop / zodiak mingguan terbaru hari ini tanggal 20-27 Juni 2011 Ramalan Bintang minggu ini - untuk anda tertarik membaca ramalan bintang untuk minggu ini.Horoskop Periode Ramalan Bintang 20-27 Juni 2011
CANCER (22 Juni�22 Juli)
Umum: Anda merasa tidak menarik? Sepertinya kepercayaan diri Anda menurun. Anda merasa suntuk dan membutuhkan ketenangan. Semua masalah yang Anda hadapi sangat melelahkan dan ada kemungkinan besar terjadi kesalahpahaman. Semua orang ingin berbicara masalah keuangan, tapi Anda lebih tertarik membicarakan ide dan gagasan baru. Akhir pekan ini, lakukanlah sesuatu yang benar-benar mencerahkan pikiran Anda.
Cinta: Anda boleh saja merasa suci dan terkadang hal tersebut memang patut dihormati. Pertengahan pekan ini Anda mendapat pengalaman tentang pergulatan batin. Rasa empati dan intuisi Anda sangat mengagumkan dan membuat Anda benar-benar menyatu dalam proses interaksi sosial, khususnya dalam hal percintaan.
SAGITARIUS (22 November�21 Desember)
Umum: Awal pekan ini Anda menemukan kepelikan sehubungan dengan keuangan di dompet Anda. Sebenarnya, Anda memiliki hasrat untuk menabung. Minggu ini banyak kesenangan yang bisa Anda dapatkan sehubungan dengan kehidupan sosial Anda. Anda sangat suka berbincang-bincang dari hal-hal yang sangat rumit dan berbeda-beda sampai masalah-masalah kelompok sosial.
Cinta: Yakinlah, cinta itu misterius dan penuh dengan sesuatu yang tidak terduga. Menjadikan semuanya romantis dan sentimental mudah saja, tapi menerapkan kejujuran dan keterbukaan sangatlah sulit. Akhir pekan ini, ada kisah cinta orang lain yang memberikan Anda pelajaran.
CAPRICORN (22 Desember�19 Januari)
Umum: Awal pekan yang sangat indah dan ini adalah awal pekan yang telah lama Anda nantikan. Banyak yang telah dilakukan, terlihat menggembirakan, bersemangat tinggi, dan keberhasilan di semua bidang yang Anda harapkan. Tentu saja, pujian dari teman baik Anda adalah salah satu hal yang menambah kebahagiaan.
Cinta: Jika Anda sudah memiliki hubungan yang saat ini tengah berjalan, jagalah! Jika Anda masih sendiri, satukanlah perasaan di hati Anda. Jika sudah memiliki pasangan, rencanakan masa depan dengan saksama. Akhir pekan ini kekuatan Anda luar biasa dan membuat kesan yang luar biasa pula.
AQUARIUS (20 Januari�18 Februari)
Umum: Anda harus tetap menjaga kemampuan. Itulah bagian pertama dari awal pekan ini. Lagi-lagi, Anda ingin tetap terbang. Pertengahan pekan ini, Anda di tempat yang sangat indah. Langit biru dengan teman-teman yang sangat akrab. Masa depan yang cerah bagi hidup Anda.
Cinta: Terlalu banyak berkomunikasi bukan berarti semakin dekat. Hal tersebut memasukkan dan mengeluarkan pesan-pesan baru. Bergeraklah menuju tingkat yang paling atas dan pertahankanlah. Anda sudah terlihat luar biasa dan membuat bintang tersenyum. Berencana untuk membuat kencan yang hebat? Ini adalah waktunya. Akhir pekan ini dapat menjadi akhir pekan yang indah. Namun seperti yang Anda tahu, ini juga merupakan tanda yang baik untuk memulai sesuatu yang lebih menyegarkan!
PISCES (19 Februari�20 Maret)
Umum: Jangan pernah menjadi musuh dalam selimut. Pikirkan lagi soal persahabatan Anda. Masa indah bersama sahabat merupakan kenangan yang lebih berharga daripada setumpuk sanjungan. Sebaiknya, Anda gunakan waktu untuk merenung dan berpikir tentang kelangsungan hidup di masa mendatang.
Cinta: Sejauh ini, respons positif ditujukan oleh pasangan. Berarti, Anda berhasil untuk mencairkan suasana. Jangan sampai Anda kehilangan lagi. Cinta yang sudah dibangun harus dipertahankan. Ajaklah dia ke rumah orangtua Anda. Tunjukkan keseriusan. Dan lakukan hal-hal baru yang bisa menambah warna hubungan.
ARIES (21 Maret�19 April)
Umum: Anda mencoba untuk secepatnya melewati pekan ini. Anda ingin melakukan segalanya sesegera mungkin dan mencoba untuk lebih dahulu menyelesaikan tugas-tugas dibandingkan yang lain. Pekan ini, lakukan yang terbaik dan buatlah diri Anda lebih bersinar daripada orang lain.
Cinta: Pertengahan pekan ini, Anda memiliki hasrat yang menggebu-gebu. Anda sangat tahu kapan saatnya mandiri dan mengejar keinginan. Saat ini Anda berada dalam sebuah hubungan dan merasakan cinta. Gunakanlah perasaan ini sebagai penambah semangat, akhir pekan ini ada pertemuan paling romantis yang menunggu Anda.
TAURUS (20 April�20 Mei)
Umum: Awal pekan ini adalah hari yang luar biasa. Anda sudah tidak tahan untuk pergi bersenang-senang. Jangan besar kepala jika ada seseorang yang mengakui kehebatan Anda. Orang yang merasa dirinya lebih cerdas menyatakan bahwa Anda benar dan mereka salah tentang sesuatu.
Cinta: Seseorang yang Anda kagumi akan datang dan memberikan suasana romantis. Akhir pekan ini Anda akan bertemu kenalan baru yang ingin mengajak Anda berkencan. Jika sudah memiliki pasangan, nikmatilah akhir pekan ini untuk berduaan dengan kekasih Anda. Jika masih sendiri, bersenang-senanglah dengan seseorang yang Anda sukai dan nikmatilah akhir pekan yang dahsyat.
GEMINI (21 Mei�21 Juni)
Umum: Awal pekan ini semuanya terlihat biasa saja. Anda menyatakan sebuah kejujuran tetapi hal itu tidak membantu Anda. Cobalah untuk lebih gesit dari orang lain tapi tidak usah memporsir diri Anda. Segala sesuatunya membutuhkan waktu. Persiapan yang matang membuat Anda mampu menyampaikan pikiran dan cara pandang lebih baik.
Cinta: Waktu yang tepat untuk menciptakan suasana yang romantis. Sesuatu yang sangat berbeda akan terjadi dalam kehidupan Anda pertengahan pekan ini. Ambilah beberapa langkah lebih maju, hal itu sangat menguntungkan! Jika ingin meraih sesuatu, jangan terlalu spesifik. Cobalah hal yang lucu atau malah berbeda dari kebiasaan.
LEO (22 Juli�22 Agustus)
Umum: Berhati-hatilah dengan kata-kata Anda. Jangan sembrono dan mengeluarkan lelucon yang bisa menginggung perasaan orang lain, bahkan jika Anda benar-benar bercanda sekalipun Anda harus hati-hati. Bisa jadi komentar-komentar Anda bisa saja membuat orang lain kecewa/tertekan.
Cinta: Cinta dalam arti luas adalah mendengar, dan saat inilah kesempatan Anda. Anda dapat diam dan mendengar atau membaca apa yang mereka ucapkan. Anda membutuhkan waktu untuk menyusun rencana pertengahan pekan ini. Hindari mentraktir pasangan Anda ketika berkencan. Pilihlah sesuatu yang lebih murah dan bayarlah masing-masing.
VIRGO (22 Agustus�22 September)
Umum: Awal pekan ini Anda mendapat imbalan dari semua pekerjaan bagus Anda di pekan lalu. Sesuatu yang tidak pernah Anda sangka-sangka hadir di depan mata. Lebih terlihat seperti bentuk dari sebuah romantisme dan inspirasi yang kreatif. Benar-benar hari yang membahagiakan! Pertengahan pekan ini sesungguhnya tidak benar-benar romantis dan kreatif. Tapi, dampak dari awal pekan kemarin masih berpengaruh di pertengahan pekan ini.
Cinta: Akhir pekan ini semangat Anda menurun. Buka lembaran baru dan lakukan hal yang positif. Bangunlah ikatan baru. Hal itu baik untuk kehidupan cinta Anda.
LIBRA (23 September�22 Oktober)
Umum: Awal pekan ini kemurungan menimpa Anda. Hal ini lebih seperti sebuah renungan, semacam renungan masa lalu. Anggaplahsebagai selingan. Anda merasa galau. Tapi jangan khawatir, karena pertengahan pekan ini perasaan tersebut barubah menjadi liku-liku yang romantis. Bukan hanya mendapatkan hubungan yang fantastis dengan orang yang yang Anda sukai, Anda bahkan mendapatkan hubungan yang fantastis dengan semua orang.
Cinta: Awal pekan ini adalah waktu yang tepat untuk berbaring sejenak. Jika Anda sudah berpasangan, biarkan kekasih Anda tahu bahwa Anda membutuhkan sedikit waktu untuk menenangkan pikiran. Bagi yang masih sendiri, Anda boleh mengubah kepribadian dan menanggalkannya sementara. Akhir pekan ini, sesuatu yang kecil memiliki arti yang sangat besar. Jangan sampai ketinggalan!
SCORPIO (23 Oktober�21 November)
Umum: Awal pekan yang membuat Anda memiliki semangat baru dan kemampuan untuk mengendalikan diri. Anda meneliti sesuatu dengan cermat, karena berbagai alasan. Jika biasanya hanya mendapat apresiasi di rumah, pertengahan pekan ini kejadian itu berulang di lingkungan Anda.
Cinta: Bagi yang sudah berpasangan akan ada sedikit masalah pertengahan pekan ini. Tapi jangan terburu-buru untuk memutuskan bahwa keinginan kekasih Anda benar. Anda bisa jadi orang yang lebih fleksibel. Akhir pekan ini, kadang-kadang Anda menjadi kreatif, penuh dengan kejutan dan berubah menjadi pecinta yang misterius. Nikmatilah!
(Genie/Genie/tty)
Category Article horoskop
Blog Archive
-
▼
2011
(1817)
-
▼
Juni
(157)
- Tips Tradisional Kuat Ereksi dengan Odol / Pasta Gigi
- Download Mp3 OST Naughty Kiss Drama Korea Gratis
- 7 Icons | Biodata Personil 7 Icons | Profil 7 Icons
- Fitur Opera 11.50 - Browser Opera Terbaru
- Anak SMP diperkosa 2 Anak SMA
- Info SMPTN 2011: 150 Ribu Siswa Cerdas Gagal SNMPTN
- Pengumuman SMPTN : 118.000 Peserta Lolos SNMPTN 2011
- Foto Jung So Min Pemeran Oh HaNi di Naughty Kiss
- Foto Kim Hyun joong Pemeran Baek Seung Jo di Naugh...
- Ramalan Cinta 2011
- Ramalan Sifat Berdasarkan Golongan Darah
- Ramalan Bintang 27 Juni - 4 Juli 2011 - Zodiak Mi...
- Kata Kata Mutiara Cinta | Kata Bijak Tentang Cinta
- Sinopsis Lengkap Drama Korea Naughty Kiss Episode...
- Pernikahan Laura Basuki - Leo Sandjaya
- Ini Dia Cara Mutusin Pacar Yang Baik Agar Tak Meny...
- Tips Sukses Warnai Rambut di Rumah
- 4Shared Video | 4shared.com
- Y8 | Games Y8 | Y8.com Game Flash
- CERITA ABG TERBARU
- Aline Adita Pacaran Dengan Chef Juna
- Cara Mudah Deteksi Kanker Payudara
- Pendaftaran Online PPDB SMP 2011 Jakarta
- Inilah Beberapa Kebiasaan Wanita Yang Paling Diben...
- Jadwal Prediksi Hasil Final Euro U21 : Spanyol - S...
- Nokia N9 | Harga Nokia N9 | Spesifikasi Nokia N9
- Cara Memikat Pria Cancer
- Download Mozilla Firefox 5 Terbaru
- BUSANA PENGANTIN IRFAN BACHDIM JENNIFER KURNIAWAN ...
- Cerita Lucah ABG
- Foto Mesra Pevita Pearce
- Nonton TV Streaming Online | Mivo TV
- 7 Icons Girlband Indonesia yang Tak Hanya Sekedar ...
- Rahasia Langsing Ala Atiqah Hasiholan
- Fitur Baru di Mozilla Firefox 5
- Edit Foto Online | Situs Edit Foto Online Gratis L...
- CERITA DEWASA SEDARAH : 2 PARAGRAF
- CERITA DEWASA SEDARAH : INGGRIS, SWISS, SPANYOL
- Hasil Semifinal Euro U21 : Spanyol - BelarusiaHasi...
- Hasil Semifinal U21 : Swiss - Ceko Nanti
- Telenovela Forbidden Love
- FOTO PAYUDARA JENNIFER LOPEZ|TV JERMAN
- Alyssa Campanella Miss USA 2011
- Nikita Willy Artis Termahal Indonesia
- Zodiak 20-27 Juni 2011 - Ramalan bintang minggu ini
- CERITA DEWASA PEMERKOSAAN UNFORGETABLE
- Hasil U21): Hasil Inggris vs Ceko : 1 - 2
- Master Chef Indonesia
- Pernikahan Irfan Bachdim -Jennifer Kurniawan Juli ...
- Cara Merawat Kulit Sensitif
- Ini 6 Penyakit Kulit yang Mengintai Kita
- Hamil di Luar Rahim
- 5 Tips Trik Mudah Rambut Cantik
- 5 Cara Alami Mengobati Jerawat
- Cerita Dewasa Bahasa Sunda
- CERITA DEWASA LATIN
- CERITA DEWASA BAHASA MADURA
- CERITA DEWASA BAHASA BATAK
- Gambar Foto Payudara Manohara -kah- Itu?
- Hamil Diluar Kandungan
- Tips Ibu Hamil - 9 Makanan yang Pantang Dimakan
- Trik Cara Kurangi Lemak Berlebih pada Perut
- Jakarta FantastiKpop Festival 2011
- Tips Mengatasi Masalah 'Darurat' untuk Rambut Anda
- Jennifer Kurniawan Menikah Juli Ini!
- FOTO SEKSI DUGEM MANOHARA DAN IBU NYA
- 2AM Di JFF, Kira2 Kapan Manggung Di Tegal ya?
- Zee Zee Shahab : 'Prabu Revolusi Masih Teman, Belu...
- CINTA LAURA MAIN FILM HOLLYWOOD
- Video Mesum Pemuda & Gadis Cimahi
- SNSD Posisi ke 4 Dari 100 Wanita Paling Seksi di D...
- Foto Seksi Manohara Bareng Sang Ibu
- Video Ebisu Muscats Banana Mango High School
- Ebisu Muscats Personel
- Ebisu Muscats
- Tips NGEPLURK Mencapai Nirwana KILAT & OTOMATIS
- CERITA DEWASA SEDARAH SD TERBARU
- Foto Dugem Manohara Dan Ibunya
- Trik Cara Langsing Pasca-melahirkan Para Artis Hol...
- Tips Wanita - 4 Cara Langsing ala Supermodel
- 5 Negara Paling Berbahaya bagi Perempuan
- Download Opera Mini 6 Via Pc Komputer
- CARA MEMBUAT BLOG SEMI AGC (AUTO GENERATED CONTENT)
- Fella Sumendap, Presenter Indosiar Yang Cantik
- YANGSEKU
- Vino G Bastian Tolak Nyanyi
- Inilah 28 Rahasia Perempuan Yang Harus diketahui Pria
- PUASNYA JADI PELANGGAN XL, DAPET INTERNETAN GRATIS!
- Inilah 8 Kebiasaan Buruk yang dilakukan Wanita Ket...
- Tantri Kotak Segera Menikah! Chua Menikah???
- Rahasia Seksi Vicky Shu
- 5 Gaya Rambut Untuk Wanita Agar Tampil Memikat
- Ini Dia 8 Aksi Pria Yang Dapat Membuat Hati Wanita...
- IniLah Alasan Kenapa Aa Gym Ceraikan Teh Ninih
- Lihat Gerhana Bulan Total 2011 Bisa di lihat Via ...
- Inilah 7 Kesalahan Wanita Yang Membuat Pria Mundur...
- Inilah 10 Ukuran Cantik dan Seksi di Mata Pria unt...
- KUMPULAN CERITA DEWASA PEMERKOSAAN TERBARU
- Cerita Dewasa : Trajo dan Trano
- Ini Dia Rahasia Tubuh Singset dan Seksi Alya Rohali
-
▼
Juni
(157)