Sabotase Listrik saat Warga Tadarus, Turis AS Diancam Pasal Penghinaan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Turis asal Amerika Serikat (AS), Gregory Llyod Luke (50 tahun) yang sedang berlibur diusir warga sekitar. Pasalnya, Gregory mengganggu peribadatan masyarakat yang sedang melakukan tadarus di salah satu mushala desa.Menurut Kepala Bidang Penerangan Umum Polri, Kombes Pol Marwoto Soeto, Gregory melakukan aksinya karena merasa terganggu dengan tadarus warga.Pada Ahad (22/8)


Category Article

What's on Your Mind...